Cara membuat listrik dari singkong

Bahan yang dibutuhkan:
1. Singkong, ubi, kentang.

2. Potongan kawat tembaga 1 mm seukuran kira-kira 5 cm, 9 buah
3. Paku 9 buah
4. Kabel secukupnya
5. 4 buah lampu LED.
6. Avo Meter

Cara membuatnya:
1. Potonglah 3 buah singkong menjadi masing-masing 3 bagian;
2. Tancapkan potongan tembaga dan paku seperti pada gambar;
3. Hubungkan secara seri dan paralel menggunakan kabel seperti pada gambar;
4. Hubungkan dengan LED.
Tugas:
1. Kutub apakah yang bernilai positif dan negatif? paku atau tembaga?
2. Menggunakan Avo meter. tes berapa Volt besar tegangan yang dihasilkan? Gunakan AVO Meter untuk mengukurnya.
3. Berapa pula Amper arus yang dihasilkan?
4. Berapa lama 4 buah dapat menyala?.
5. Bandingkan jika buahnya menggunakan ubi atau kentang.
6. Tanyakan pada guru sains kalian, mengapa singkong, ubi, kentang dapat menghasilkan istrik?.

Perhatian: Dalam pengerjaan eksperimen di atas, harus didampingi guru atau orang tua atau orang dewasa yang mengerti dan dapat menjamin keamanan adik-adik.

Sumber

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Cara membuat listrik dari singkong"

Post a Comment